About Me

Foto saya
VOC adalah suatu media online. kumpulan tulisan anak - anak Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 kelas A yang mengulas atas tulisan - tulisan mencakup semua realita di kehidupan nyata yang di kemas menjadi sebuah sajian yang menarik.

ngomong sakarepmu

\

Gallery













"Semua Press VOC dalam mencari informasi selalu di bekali identitas yang jelas dan lengkap. selama menjalankan tugas, Anggota VOC tidak di perbolehkan meminta imbalan dalam bentuk apapun(kecuali di kasih..hehe). Dan apabila ada yang mengaku Press VOC dan meminta imbalan/sesuatu, Harap Laporkan kepada Kantor polisi terdekat. Terima kasih

Pengalaman yang tak terlupakan

Diposting oleh VOC On 1:51:00 PM

Firly Annisa

14 jam untuk 30 menit yang berharga di bulan September lalu adalah pengalaman pertama perempuan kelahiran Gresik, Jawa Timur, 15 Agustus 1984 yang tinggal di Bantul ini sebagai Dosen Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Setelah kelulusan S1-nya dari almamater tersebut, Dia berkunjung ke Tanah Eropa. Dara cantik yang pintar, disiplin, dan tegas namun takut naik pesawat ini, berbagi suatu hal yang tak akan pernah Ia lupakan dalam hidupnya.

Berawal dari rasa iri kepada salah satu rekan kerjanya yang pergi ke Inggris, menjadikan Firly Annisa atau yang akrab disapa Firly ini sebagai satu-satunya Pembicara Panel tentang Fashion Islam perwakilan dari ASIA di International Conference yang dikagumi banyak Dosen Luar Negri karena penampilannya yang luar biasa saat memresentasikan sebuah karyanya berupa “The Representation of Fashion as Muslimah Identity in PARAS Magazine” tanpa teks di Frei University of Berlin, yang rencananya akan dipublikasikan pada musim gugur tahun 2009 ini bertempat di Cambridge University, England.

Tak luput dari peran komunikasi sebagai alat penghubung satu dengan yang lainnya. Berkat bantuan Ratna Noviani-lah, seorang Firly dapat berdiri di depan banyak orang hebat, memberi majalah PARAS kepada beberapa orang di antara mereka, dan mendapat banyak teman dari berbagai negara, Turki, Jerman, Amerika, Polandia, Inggris, dan seorang moderatornya yang baik hati dari Israel.

“Banyak yang perlu dilatih ketika kita menjadi seseorang yang berada di lingkungan yang begitu luas dan tidak kita kenal latar belakangnya, oleh karenanya sebagai generasi yang memiliki harapan dan tujuan yang luas pula, sangatlah perlu meningkatkan kepercayaan pada diri sendiri, mampu memanfaatkan fasilitas yang tersedia dengan sebaik mungkin, lakukan apa yang ingin dilakukan sesuai bakat dan minat masing-masing, aktif dan jangan melupakan membaca!” itulah kiranya pesan yang kami tangkap dari tutur katanya yang lembut. (Titta Nurannisa)

1 Response to "Pengalaman yang tak terlupakan"

  1. dirahasiakan Said,

    mampir ya paak.. hehe..

    menarik ..
    boleh jg.. boleh.. boleh...

     

Posting Komentar

Terima Kasih yaa teman - teman sudah bersedia mampir di Blog kami. Alangkah lebih baiknya apabila meninggalkan sepatah dua patah kata di Blog kami. Di mohon untuk menuliskan Identitas penulisnya.

Icon VOC

Even Terbaru



YM Admin



pengunjung ke..

free hit counter
VOC counter

Jurnalis


Blog Archive

Banner

VOC Site



Partner






VOC Bercerita

Berita terbaru....(Klik yaa!)

Comment terakhir