About Me

Foto saya
VOC adalah suatu media online. kumpulan tulisan anak - anak Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 kelas A yang mengulas atas tulisan - tulisan mencakup semua realita di kehidupan nyata yang di kemas menjadi sebuah sajian yang menarik.

ngomong sakarepmu

\

Gallery













"Semua Press VOC dalam mencari informasi selalu di bekali identitas yang jelas dan lengkap. selama menjalankan tugas, Anggota VOC tidak di perbolehkan meminta imbalan dalam bentuk apapun(kecuali di kasih..hehe). Dan apabila ada yang mengaku Press VOC dan meminta imbalan/sesuatu, Harap Laporkan kepada Kantor polisi terdekat. Terima kasih

VOC Like a Puzzle…

Diposting oleh VOC On 3:27:00 PM

UMY_VOC 06 Mei 2009, hari yang telah dijanjikan akhirnya datang juga. Ajang pembuktian eksistensi VOC, Mafkom, Time-Locker dan Keepers untuk menjadi yang pertama ditentukan hari ini juga.
VOC (Voice of Communication), blog kelas A komunikasi UMY angkatan 2008. berusaha menjadi yang terbaik dalam pertandingan blog jurusan komunikasi yang dimulai awal semester 2. Komitmen, demokrasi, solidaritas, kerjasama, kerja santai tapi fokus, tulisan-tulisan kritis, dan berita terbaru mengukuhkan all VOC’ers (kami menyebut anggota VOC) untuk menjadi yang terbaik. Menjadi yang terbaik, bukan selalu nomor satu, tapi makna yang lebih jauh dari itu. Keberhasilan suatu team dimulai dari keberhasilan anggota team untuk mengalahkan egoisme masing-masing. VOC seperti puzzle, di sana terdapat beragam macam karakter, sifat, budaya asal masing-masing anggota. VOC, yang menyatukan anggotanya untuk menjadi yang terbaik. Beragam bentuk, warna, dan ukuran VOC’ers saling melengkapi ruang kelemahan sehingga terciptalah puzzle utuh yang indah.

Menurut beberapa rekan mahasiswa, blog kelas yang disepakati diberi nama VOC, mampu menyatukan individu-individu yang unik menjadi suatu team yang solid. Dimana kondisi saling mendukung antar anggota untuk berprestasi menjadi prestasi suatu team. Salah satu keberhasilan prestasi VOC yang dimotori semua anggota adalah acara perdana VOC yang berlangsung tepat 9 hari yang lalu dari sekarang. Dan kemenangan VOC atas pertandingan blog kelas resmi Komunikasi tidak bisa memberi kebahagiaan lebih kepada VOC, karena yang seperti kita ketahui, kebahagiaan sejati itu ada di dalam VOC sendiri. (Agam Abrianto)

0 Response to "VOC Like a Puzzle…"

Posting Komentar

Terima Kasih yaa teman - teman sudah bersedia mampir di Blog kami. Alangkah lebih baiknya apabila meninggalkan sepatah dua patah kata di Blog kami. Di mohon untuk menuliskan Identitas penulisnya.

Icon VOC

Even Terbaru



YM Admin



pengunjung ke..

free hit counter
VOC counter

Jurnalis


Blog Archive

Banner

VOC Site



Partner






VOC Bercerita

Berita terbaru....(Klik yaa!)

Comment terakhir